Beranda

RESEARCH

MNCS Daily Scope Wave

15 Januari 2020

MNCS Daily Scope Wave 15012020

IHSG kembali ditutup menguat sebesar 0,5% ke level 6,325 pada perdagangan kemarin (14/1). Saat ini posisi IHSG kami perkirakan sedang membentuk wave v, dengan catatan tidak kembali terkoreksi di bawah 6,217. Adapun target penguatan IHSG kami perkirakan berada pada area 6,360-6,450.
Support: 6,250, 6,180
Resistance: 6,338, 6,400

TLKM - Buy on Weakness
Selama tidak kembali terkoreksi di bawah 3,900, maka kami perkirakan TLKM saat ini sedang berada di wave (iii) dari [iii] dari wave 5. Dimana TLKM masih berpotensi untuk menguat.
Buy on Weakness: 3,920-3,950
Target Price: 4,150, 4,320, 4,400
Stoploss: below 3,890

UNTR - Buy on Weakness
Saat ini kami perkirakan UNTR sedang berada di wave iv dari wave (iii), dimana UNTR masih berpotensi untuk terkoreksi kembali namun relatif terbatas. Selanjutnya, setelah terkonfirmasi menyelesaikan wave iv maka UNTR dapat berbalik arah untuk menguat kembali.
Buy on Weakness: 21,900-22,400
Target Price: 23,675, 24,375
Stoploss: below 20,900

ADHI - Buy on Weakness
Posisi ADHI saat ini diperkirakan sedang berada pada awal dari wave (iii) dari wave [c], dimana ADHI masih berpotensi untuk menguat dalam jangka menengah.
Buy on Weakness: 1,185-1,200
Target Price: 1,320, 1,400
Stoploss: below 1,150

ASII - Sell on Strength
Kami memperkirakan posisi ASII saat ini sedang berada di akhir wave 5, dimana ASII masih berpotensi menguat namun relatif terbatas. Selanjutnya, ASII berpotensi terkoreksi dengan level koreksi berada pada 7,025 dan 6,850.
Sell on Strength: 7,175-7,300

Disclaimer On

daily scope wave, techincal analysis, analisa teknikal, research institution, riset institusi, elliott wave, elliott wave indonesia, mnc sekuritas, teknikal mnc sekuritas, elliott wave mnc

Back Download PDF
Copyright © 2024 MNC Sekuritas. All Right Reserved. A Member of MNC Group